Gorontalo – Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Provinsi Gorontalo memperingati Hari Kesaktian Pancasila dengan upacara khidmat di Halaman Kantor Bawaslu Provinsi Gorontalo, Selasa (1/10/2024).
Gorontalo — Kepala Sekretariat, Nikson Entengo, melakukan monitoring dan pengawasan terhadap pelaksanaan kampanye pemilihan Walikota dan Wakil Walikota di Kota Gorontalo, Minggu (30/9/2024).
Gorontalo Utara – Anggota Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Provinsi Gorontalo, Lismawy Ibrahim, memimpin langsung monitoring dan pengawasan pelaksanaan kampanye Pemilihan Serentak 2024 di Kabupaten Gorontalo Utara, Senin (30/9/2024).
Gorontalo – Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Provinsi Gorontalo, Idris Usuli, menegaskan komitmen lembaganya untuk mengawasi ketat tahapan kampanye pada Pemilihan Gubernur, Bupati, dan Walikota Tahun 2024.