Ketua dan Anggota Bawaslu Hadiri Launching IKP
|
Jakarta, Ketua Bawaslu Provinsi Gorontalo. Idris Usuli, dan Anggota Lismawy Ibrahim, Amin Abdullah, dan Ahmad Abdullah Menghadiri Launching indeks kerawanan pemilu dan pemilihan serentak tahun 2024 di Jakarta Jumat, (16/12/2022).
IKP adalah early warning system yang kita mulai sebagai persiapan awal pada pelaksanaan Pemilu 2024†Kata Idris dalam sambutan Ketua Bawaslu RI Rahmat Bagja
Lanjutnya "IKP diluncurkan pada akhir Desember 2022, karena KPU RI telah menetapkan Partai Politik (Parpol) yang resmi menjadi peserta Pemilu Serentak 2024, setelah dilakukan tahapan pendaftaran hingga verifikasi."
Melalui IKP yang yang telah di launching, berharap bisa menjadi pedoman dan mitigasi bagi jajaran Pengawas Pemilu dan pedoman bagi para stakeholder serta Peserta Pemilu untuk menjaga kondisi pesta demokrasi bisa berjalan dengan baik. Tutup Idris