Lompat ke isi utama

Berita

Rahmad Mohi: Kader Pengawas harus memiliki Etika dan Moral

Rahmad Mohi: Kader Pengawas harus memiliki Etika dan Moral
Anggota Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Provinsi Gorontalo Rahmad Mohi, S.Sos, M.Si selaku Koordinator Divisi Pengawas dan Hubungan Antar Lembaga (Kordiv PHL) menjadi Narasumber pada hari kedua Kegiatan Sekolah Kader Pengawas Partisipatif (SKPP) Tingkat Menengah di Provinsi Gorontalo yang dilaksanakan di Hotel Grand Q, Sabtu (16/10/2021) Pada hari kedua pelaksanaan SKPP Tingkat Menengah, Rahmad sebagai narasumber memberikan materi mengenai pembangunan karakter bagi pengawas Dalam penjelasannya, Rahmad menyampaikan pembekalan karakter diberikan untuk membentuk dan menciptakan kader-kader pengawas yang berintegritas agar dapat mengawal proses pemilu berjalan dengan baik. Menurutnya, sebagai kader pengawas yang berintegritas harus memiliki etika dan moral yang baik. Sebab, nilai, norma, etika dan moral saling berkaitan dan menjadi satu kesatuan dalam bersikap dan berprilaku Setelah memberikan materi kurang lebih 15 menit, kegiatan dilanjutkan dengan diskusi yang dipandu oleh fasilitator Kordiv PHL Bawaslu Kabupaten Gorontalo Utara Jefrian Akutu
toast

Media Sosial

news

Lokasi Bawaslu Provinsi

tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle
tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle