Ciptakan lingkungan sehat, Bawaslu melaksanakan Program Jum’at Bersih.
|
Demi menciptakan lingkungan sehat dan asri, Bawaslu Programkan Jum’at Bersih dimana seluruh jajaran mengadakan kerja bakti dan membersihkan lingkungan sekitar kantor pada Jum’at (17/07/2020).
Hal yang dicanangkan Kepala Sekretariat Nikson Entengo tersebut selain untuk menjaga lingkungan sehat juga mencegah dari penyakit yang ditimbulkan pada musim penghujan seperti demam berdarah.
Apalagi ditengah mengganasnya Pandemi Covid 19 kebersihan lingkungan harus menjadi prioritas dalam menjalankan aktivitas sehari-hari.
Program Jum’at bersih tersebut dilakukan dengan tetap memperhatikan protocol kesehatan Covid 19 dengan menjaga jarak, menggu
nakan masker dan rutin mencuci tangan dengan sabun maupun hand sanitizer.
#Salamawas
nakan masker dan rutin mencuci tangan dengan sabun maupun hand sanitizer.
#Salamawas